smknpppelaihari.sch.id – SMKN PP Pelaihari bersama Samsat Pelaihari, Tanah Laut melalukan sosiaslisasi kepatuhan pajak kendaraan bermotor di SMKN PP Pelaihari pada Rabu, 31 Januari 2023 bertempat di Masjid Al-Manshur SMKN PP Pelaihari.
Kegiatan ini bertujuan untuk membekali siswa terkait membayar pajak tepat waktu juga diberitahu manfaat dari pajak tersebut, mulai dari sektor kesehatan, pendidikan, maupun pembangunan daerah.
Selain itu, sosialisasi ini juga merupakan bagian dari notifikasi kepada orang tua agar memastikan kendaraan yang digunakan anak-anaknya telah lengkap surat suratnya dan lunas membayar pajak.
Tinggalkan Komentar